Halaman

Label

Senin, 11 November 2013

SURAN

Suran, dalam bahasa sehari hari masyarakat jawa di artikan sebagai ritual peringatan tahun baru islam 1 mukharom dalam bahasa dan penanggalan jawa sering disebut sura.

Dalam perjalananya peringatan tahun baru islam, dikampung kampung sering diadakan budaya suran, dari ritual kepungan/kenduren dijalan.... kemudian di lanjutkan dengan acara bersih makom.

Lepas dari kontroversi dalam pandangan islam, ini merupakan budaya jawa yang telah berasimilasi dengan faham faham islam. Yang tentunya telah di adaptasikan oleh para waliyulloh terdahulu.

Namun budaya ini lambat laun makin terkikis seiring kemajuan jaman. Yang penulis ingin ungkapkan disini adalah, ini merupakan warisan leluhur yang pantas kita lestarikan.

Berikut adalah foto kegiatan suran didesa merden rw 06 dukuh pekunden, berupa acara sholawatan bersama warga setempat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar